Pages

Sabtu, 01 Maret 2014

PKS Wonogiri Menyerahkan Laporan Dana Kampanye

Wonogiri- Bertempat di kantor KPUD Wonogiri Jum'at (28/2) PKS Wonogiri menyerahkan Laporan Awal Dana Kampanye Caleg dan Pantai, dipimpin langsung ketua umum DPD PKS Dewaky Hendry didampingi Lilik Ismurtanto (bendahara) dan Sutikno (Sekum). Dari hasil pemeriksaan berkas kelengkapan yang diserahkan kepada KPUD semuanya sudah diyatakan memenuhi kelengkapan.
Sama seperti laporan dana kampanye tahap pertama dahulu, laporan tahap kedua ini juga terdiri dari form DK1 sampai DK13.
(yud)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar